Text
Terjemah al-hikam: pendekatan abdi pada khaliqnya
Buku ini membahas tentang Terjemah al-hikam: pendekatan abdi pada khaliqnya yang meliputi: tuntunan menyandar bulatkepada rahmat Allah; perjuangan tidak merubah takdir; tanda buta matahati; pengertian penerimaan doa; jangan ragu terhadap janji Allah; jiwa dari amal ialah tulus ikhlas; iman tidak masuk kedalam hati yang keruh; alam terang karena nur ilahi; bukti kekuasaan Allah; serta tujuan doa permintaan.
2100176 | 2X3.1 Bah t | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain